Senin, 19 Januari 2015

Cara membersihkan aquarium di dalam kamar, pertama yang harus di lakukan

Cara membersihkan aquarium di dalam kamar, pertama yang harus di lakukan adalah: pertama anda harus pindah dahulu ikan yang ada di dalam aquarium ke tempat yang aman misal di dalam ember, usahakan ember yang besar sehingga ikan tidak akan mati karena kekurangan oksigen. kemudian ambil atau kuras air dalam aquarium sampai habis kemudian turunkan atau ambil aquarium taruh di lantai agar gampang untuk ambil ambil aksesorisnya setelah itu cuci dan sikat aquarium sampai bersih. semua kalo di rasa udah bersih kembalikan aksesoris dan ke posisi semula, kemudian kasih air dan masuk kan ikanya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar